Tujuan dari UID adalah merancang interface yang efektif untuk sistem perangkat lunak. Efektif artinya siap digunakan, dan hasilnya sesuai dengan kebutuhan. Kebutuhan disini adalah kebutuhan penggunanya. Pengguna sering menilai sistem dari interface, bukan dari fungsinya melainkan dari user interfacenya. Jika desain user interfacenya yang buruk, maka itu sering jadi alasan untuk tidak menggunakan software. Selain itu interface yang buruk sebabkan pengguna membuat kesalahan fatal. Saat ini interface yang banyak digunakan dalam software adalah GUI (Graphical User Interface). GUI memberikan keuntungan seperti:
- gampang dipelajari oleh pengguna yang pengalaman dalam menggunakan komputer cukup minim.
- berpindah dari satu layar ke layar yang lain tanpa kehilangan informasi dimungkinkan.
- akses penuh pada layar dengan segera untuk beberapa macam tugas/keperluan.
Karakteristik | Penjelasan |
Window |
Beberapa window bisa tampilkan informasi-informasi
berbeda sekaligus pada lay |
Icon |
Mewakili informasi yang berbeda seperti icon untuk
file, icon folder atau icon untuk program tertentu |
Menu |
Menawarkan perintah-perintah yang disusun dalam
menu tanpa harus mengek |
Pointing |
Alat penunjuk seperti mouse untuk memilih pilihan
pada laya |
Graphic |
Gambar yang bisa dicampur dengan teks pada display
yang sama untuk menyajikan informa |
Berikut ini prinsip-prinsip UID
- User familiarity / Mudah dikenali : gunakan istilah, konsep dan kebiasaan user bukan computer (misal: sistem perkantoran gunakan istilah letters, documents, folders bukan directories, file, identifiers. — jenis document open office.
- Consistency/ “selalu begitu” : Konsisten dalam operasi dan istilah di seluruh sistem sehingga tidak membingungkan. — layout menu di open office mirip dgn layout menu di MS office.
- Minimal surprise / Tidak buat kaget user : Operasi bisa diduga prosesnya berdasarkan perintah yang disediakan.
- Recoverability/pemulihan : Recoverability ada dua macam: Confirmation of destructive action (konfirmasi terhadap aksi yang merusak) dan ketersediaan fasilitas pembatalan (undo).
- User guidance/ bantuan : Sistem manual online, menu help, caption pada icon khusus tersedia
- User diversity/keberagaman : Fasilitas interaksi untuk tipe user yang berbeda disediakan. Misalnya ukuran huruf bisa diperbesar
Sumber: http://meityinggrid.wordpress.com/2008/11/04/user-interface-design-uid/
Silakan tinggalkan pesan, komentar, keluhan dan saran demi kemajuan isi blog: Form Komentar Munculan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.